-->

Terbaru

4 tips supaya bahan bakar bensin irit

Post a Comment
Assalamungalaikum....

Dijaman era ini memang banyak sekali perubahan perubahan yang sangat cepat, terutama pada bidang otomotif.

Pabrikan pembuat mesin otomotif saling bersaing menciptakan kendaraan kendaraan yang bagus bagus dan keren keren supaya dilirik dan dibeli oleh pelanggannya.

Disamping menciptakan bodi yang keren pabrikan juga menciptakan mesin yang irit bahan bakar dengan cara hampir semua motor sekarang memakai injeksi

Walaupun sudah memakai injeksi , tetapi kalau mengendarainya tidak ikut aturan pabrikan, bensin akan boros juga, okeh kali ini saya akan mengasih tau cara supaya bahan bakar bensin jadi irit

4 tips supaya bahan bakar bensin irit

1. Kontrol kecepatan
Apabila kita lagi mengendarai sepeda motor dengan kecepatan tinggi putarlah gas pelan pelan jangan menghentakan gas karena apa bila kita menghentak hentakan gas bensen keluar percuma atau tidak terbakar sempurna menyebabkan bensin menjadi boros 

2. Jaga tekanan ban
Tekanan ban sangat berpengaruh sekali untuk keiritan bahan bakar bensin, karena apabila ban kurang angin motor untuk jalan akan berat dan membutuhkan tenaga yang besar  dan bahan bakarnyapun yang dikeluarkan akn lebih banyak. Untuk tekanan ban baca juga di panduan!

3.Gunakan bahan bakar oktan tinggi 
Oktan itu apa sii??? Oke kita akan bahas Oktan adalah angka yang menunjukkan seberapa besar tekanan yang bisa diberikan sebelum bensin terbakar secara spontan. Di dalam mesin, campuran udara dan bensin (dalam bentuk gas) ditekan oleh piston sampai dengan volume yang sangat kecil dan kemudian dibakar oleh percikan api yang dihasilkan busi.

4. Gunakan pelumas berkualitas
Kualitas pelumas atau oli mesin sangat berpengaruh sekali untuk keiritan bahan bakar,  pelumas berkualitas akn membiat mesin tidak cepat panas dan performa meain apabila jalan akan enak dan ringan untuk lari.
Itulah tips tips yang biasa aku lakukan dan yerbukti. Terimakasih salam sukses

Wassalamungalaikum...

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter